OSO Instruksikan Kader Satu Komando Saat Buka Rakornas Hanura
Ketua Umum Partai Hati Nurani Rakyat (HANURA), Oesman Sapta Odang (OSO) menginstruksikan kader partainya untuk satu komando. Instruksi disampaikan OSO saat membuka Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) I Tahun 2025 Partai Hanura di Royal Kuningan Hotel, Jakarta Selatan, Rabu (21/5/2025).
Rakornas kali ini dibarengi pelantikan Pengurus Departemen DPP Partai Hanura. "Ini bukan acara Partai biasa.
Tapi Hari ini kita sedang menyalakan api konsolidasi besar, yang akan membakar semangat juang bagi jalan panjang menuju kemenangan Partai Hanura di Pemilu 2029," kata OSO dalam sambutannya.
OSO menegaskan, menjadi pengurus partai bukan sekadar jabatan tetapi langkah sejarah. Dia meminta mereka agar berdisiplin dalam berpartai.
"Disiplin adalah Identitas pejuang. Dan kalian adalah pejuang. Integritas adalah nyawa partai. Di saat Anda punya integritas, di sanalah rakyat akan percaya kepada kita," ujarnya.
OSO juga meminta para pengurus menjaga profesionalisme sebagai modal kemenangan. Setiap departemen diminta bekerja dengan standar tinggi. "Saya yakin kalian kompeten," ucapnya.
Para pengurus pun diminta bekerja nyata agar berdampak besar. Kemudian, konsisten menjaga idealisme. "Tujuan perjuangan politk kita bukan kekuasaan. Kekuasaan adalah alat untuk memperjuangan nilai kebaikan bagi rakyat," tegasnya.
"Berpikir progresif, bertindak revolusioner Jangan jadi pengurus yang pasif. Kembangkan ide-ide besar dan ciptakan terobosan," tuturnya menambahkan.
Dia juga meminta seluruh pengurus untuk menciptakan soliditas dan loyalitas total dengan menghindari friksi dan faksionalisasi di internal.
"Satu komando. Satu visi. Kita tidak sedang berlomba antar individu. Kita sedang berjuang untuk masa depan Partai Hanura, Rakyat dan Indonesia," ungkap OSO.
Terkait Agenda Rakornas, OSO menjelaskan, hal tersebut dilakukan untuk menghadapi agenda politik internal, yaitu: Musyawarah Daerah, Musyawarah Cabang dan Pembentukan Pengurus Anak Cabang Partai Hanura yang harus selesai di Tahun 2025. Serta Pembentukan Pengurus Ranting dan Pengurus Anak Ranting yang harus selesai di Tahun 2026.
"Ini bukan Rakornas biasa. Ini adalah Langkah revolusioner Partai kita. Ini langkah terukur yang kita hitung secara matang dan seksama. Ini kerja politik yang membutuhkan Komitmen yang kuat, semangat juang yang tinggi dan mental baja yang terjaga," ucap OSO.
Dia menegaskan bahwa penguatan kelembagaan Partai melalui Musda, Muscab, Pembentukan PAC, Pembentukan Pengurus Ranting dan Anak Ranting, bukan ajang kompromi politik apalagi di transaksikan.
"Tapi ini adalah seleksi kepemimpinan ideologis. Kita butuh pemimpin Partai yang tidak hanya punya nama, tapi punya nyali, visi, dan dedikasi. Kita butuh Pemimpin Partai yang tidak hanya pandai bicara, tapi punya pengaruh yang kuat dan memiliki mental juara," tuturnya.
OSO meminta seluruh kader agar merapatkan barisan satukan langkah, kobarkan semangat untuk membangun partai sebagai kekuatan revolusioner, sebagai mesin politik rakyat yang tak bisa dihentikan apalagi dimatikan.
Sebab, kata dia, hanya dengan struktur yang solid dan militansi yang tak tergoyahkan, Partai Hanura bisa menjemput kemenangan demi kemenangan.
"Ingat, Kita bukan penonton sejarah. Kita adalah penulisnya. Sejarah hanya akan berpihak pada mereka yang berani bertempur. Dan Kitalah Pasukan Tempur sesungguhnya yang akan habis-habisan dilapangan. Berjuang untuk kemenangan Partai Hanura, Berjuang untuk Berdayanya Daerah dan Berjuang untuk Sejahteranya Rakyat Indonesia," imbuhnya.
(责任编辑:知识)
Lewat Raperda Kepemudaan, Mas Dhito Perluas Ruang Gerak Pemuda di Kabupaten Kediri
Nasabah Minta Bareskrim Telusuri Aset Petinggi Indosurya
Novel Minta Firli cs Dibersihkan Dulu dari KPK, Baru...
Heboh Anggur Shine Muscat, Ini Cara Menghilangkan Pestisida pada Buah
16 Tanda Liver Bermasalah yang Perlu Diketahui
- Kurangi Polusi di Sektor Industri, Ini Rencana Kemenperin
- Hari Raya Nyepi, 1.117 Napi Beragama Hindu Dapat Remisi
- Gerindra Hormati Keinginan PDI Perjuangan Pilih Oposisi
- Sedang Dihitung, Heru Budi Pastikan Nilai UMP DKI 2023 di Atas Inflasi
- Honbap, Tren Baru yang Diam
- Sedang Dihitung, Heru Budi Pastikan Nilai UMP DKI 2023 di Atas Inflasi
- Nicho Silalahi Berani Bilang ke Ruhut Sitompul: Kupikir Abang Cerdas dan Paham Hukum
- Jangan Kaget! Begini Perkembangan Kasus Teror Kepala Anjing di Ponpes Habib Bahar, Ternyata...
-
KPK Pastikan Firli Bahuri Penuhi Panggilan Dewas Besok, Ini Bocoran Pemeriksaannya
JAKARTA, DISWAY.ID--Dewan Pengawas (Dewas) KPK akan memeriksa Ketua KPK Firli Bahuri pada Selasa, 14 ...[详细]
-
Jokowi Tegaskan Publisher Rights Tak Berlaku untuk Konten Kreator
JAKARTA, DISWAY.ID- Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) resmi menandatangani peraturan presiden (Perpre ...[详细]
-
PMJ Buka Layanan Pengaduan Korban Dugaan Pelecehan Rektor UP
JAKARTA, DISWAY.ID--Layanan pengaduan bagi korban dugaan pelecehan Rektor Universitas Pancasila beri ...[详细]
-
Klarifikasi TKN Soal Isu Program Makan Siang dan Susu Gratis Terealisasi Baru di 2029
JAKARTA, DISWAY.ID--Wakil Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, ...[详细]
-
Rita Widyasari Diendus Lakukan Upaya TPPU
Warta Ekonomi, Jakarta - Komisi Pemberantasan Korupsi terus menelusuri aset milik Bupati Kutai Karta ...[详细]
-
Urai Arus Balik, Jadwal Masuk Sekolah Diundur Jadi 12 Mei
Warta Ekonomi, Jakarta - Sebagai langkah antisipasi kemacetan yang diprediksi akan terjadi saat arus ...[详细]
-
Jokowi Tegaskan Publisher Rights Tak Berlaku untuk Konten Kreator
JAKARTA, DISWAY.ID- Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) resmi menandatangani peraturan presiden (Perpre ...[详细]
-
Berhenti Konsumsi Minuman Manis, Apa yang Terjadi pada Tubuh?
Daftar Isi Yang terjadi saat berhenti konsumsi minuman manis ...[详细]
-
Kado Hardiknas! Pelajar dan Mahasiswa di Jakarta dapat Kesempatan Klaim Saldo Dana Kaget Hari Ini
SuaraJakarta.id - Memperingati Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) yang jatuh setiap 2 Mei, semanga ...[详细]
-
Dugaan Korupsi Satelit Kemhan, Mantan Anak Buah Jokowi Diperiksa
Warta Ekonomi, Jakarta - Mantan anak buah Presiden Joko Widodo (Jokowi), Rudiantara yang merupakan m ...[详细]
OJK Gandeng AO PNM dalam Program SICANTIKS untuk Perkuat Literasi Keuangan Syariah
Jangan Berikan Teh untuk Anak Setelah Makan, Kenapa?
- Viral Polisi Datangi Rumah Relawan Capres, Kabid Humas Jelaskan Begini
- Turis Indonesia dan 12 Negara Ini Gratis Naik Pesawat Keliling Jepang
- Sudah Nggak Betah dalam Penjara, Adam Deni Minta Maaf ke Ahmad Sahroni: Saya Depresi Berat...
- Urai Arus Balik, Jadwal Masuk Sekolah Diundur Jadi 12 Mei
- Studi Ungkap Maskapai yang Punya Makanan Pesawat Terbaik dan Terburuk
- Nasabah Minta Bareskrim Telusuri Aset Petinggi Indosurya
- Sudah Nggak Betah dalam Penjara, Adam Deni Minta Maaf ke Ahmad Sahroni: Saya Depresi Berat...